Bagian-Bagian LCD Projektor

Secara umum bagian-bagian LCD Proyektor adalah seperti ini, sebagai contoh LCD proyektor Benq 510MP:
Bagian-bagian LCD
  1. Power swich
  2. Key pad
  3. Security lock
  4. Zoom ring
  5. Focus ring
  6. Computer and video conector








Bagian Belakang LCD 

Bagian Belakang LCD
  1. Rear Adjuster foot
  2. AC power cord inlet
  3. Kensongton anti-thet lock slot
  4. IR romote sensor
  5. RS232 control port
  6. USB socket
  7. RGB (PC) component video
  8. RGB signal ouput socket
  9. Video socket
  10. S-Video socket
  11. Audio socket
  12. Speaker  


Kontrol Luar
Kontrol Luar
  1. Power On/Off
  2. Blank mematikan display
  3. Mode tombol cepat mengatur display
  4. Source memilih input signal RGB, component video,S-Video
  5. Auto, mengatur display terbaik yang ditampilkan proyektor
  6. Lampu indikator light, menunjukkan lampu berfungsi baik atau tidak
  7. Temperatur warning light, menunjuk kan suhu dalam proyektor
  8. Power indokator light, menunjukkan proyektor sedang beroperasi
  9. Kiri mengatur koreksi keystone
  10. Kanan mengatur koreksi keystone
  11. Menu menghidupkan OSD ( on screen display)
  12. Exit keluar dari menu
  13. Focus ring mengatur focus
  14. Zoom ring mengatur zoom untuk memperbesar atau memperkecil gambar

Remote Control
Remote Control         
  1. Power On/Off
  2. Freeze, mematikan display pada gambar terakhir disimpan
  3. Up, Down,Left, Right
  4. Tombol pengatur pada saat setting menu
  5. Menu, menghidupkan OSD (On Screen Display)
  6. Keystone, mengatur secara manual proporsi display
  7. Page up,down, melanjutkan ke halaman berikut atau kembali saat menggunakan untuk prensentasi
  8. Auto, untuk mengatur display terbaik yang bisa ditampilkan proyektor
  9. Source, untuk memilih input signal RGB,Component Video, S-Video
  10. Blank, mematikan display, sehingga muncul warna hitam di layar
  11. Mode, tombol operasi cepat untuk pengaturan display 
 
 


LCD dapat disambungkan dengan peralatan antara lain :
  1. Kabel USB
  2. Nirkabel ( Wi -Fi)
  3. Touch Screen



 Sistem DLP menggunakan semikonduktor bernama Digital Mirror Device (DMD), yang terdiri dan ribuan cermin mikro di dalamnya. Cermin-cermin ini akan menarik sumber gambar ke dalam piranti sistem. 



Di dalam peranti sistem, obyek tersebut dibuat ulang secara digital, baru kemudian diproyeksikan ke layar dan secara teknologi yang memungkinkan cahaya yang dihasilkan lebih efisien, dengan daya listrik yang sama, sorotan proyektor LCD lebih terang

0 comments:

Post a Comment